Tips and trik cara membuat logo yang bagus dan profesional

  • click to rate

    Logo adalah sebuah lambang atau simbol yang sangat penting dalam dunia desain, dalam dunia brnading, dalam dunia marketing, membuat logo yang jelek akan berakibat fatal pada perusahaan anda. sangat penting untuk membuat logo yang bagus dan profesional, contoh beberapa desain logo perusahaan yang bagus dan keren.

     

    Bahkan jika anda tidak mengerti baagaimana cara membuat logo yang bagus, sebaiknya anda menggunakan jasa desain brosur yang profesional agar hasilnya bagus dan memuaskan sesuai dengan branding yang anda inginkan.

     

    Disini adalah beberapa tips trik cara agar logo anda bagus dan dikenang.

    1. SEDERHANA

    Maksudnya apa? sederhana disini adalah menampilkan sisi desain yang tidak rumit, tidak terlalu banyak warna dan gradasi sehingga bisa ditampilkan di berbagai media.

    Kesederhaaan desain sangatlah tidak mudah untuk menampilkan filosofi logo anda, akan tetapi jika desain logo itu bisa menjadi sederhana, maka sangat menjadi unik nantinya. anda bisa coba layanan jasa desain logo profesional di jasadesain76.com

    2. Serbaguna

    Logo yang baik harus bisa serbaguna, fleksibilitasnya untuk digunakan pada kegiatan apapun akan membuat logo mudah populer. Jika sebuah logo terlihat luar biasa di billboarddan poster, namun terlihat jelek di mangkok atau cangkir kopi, tentu itu tidak akan membuat logo tersebut populer. jadi harus bisa digunakan diberbagai media.

    3. Unik

    Sesuatu yang sering diucapkan ketika membuat sebuah logo namun jarang diimplementasikan adalah keunikan. Bagaimana logo bisa muncul menjadi identitas merek ternama? Jawabannya adalah hanya dengan menjadi unik. kalau sudah sederhana dan serbaguna biasanya otomatis menjadi unik.

    Dinamis

    Entah itu hanya teks tulisan atau logo kustom yang profesional, kemampuan adaptasi dan fleksibilitas sangat membantu untuk kesuksesan Anda. Dengan kata lain, harus dinamis dan tidak statis.

    Akhirnya akan mendji bermakna ketika semua diatas terpenuhi.

Comments

0 comments